Lompat ke konten Lompat ke footer

Dragon Lady, Pesawat Pengintai di Atmosfir (2013)

U2 adalah Pesawat Pengintai milik America Serikat, Kemampuannya adalah mengintai wilayah musuh di ketinggian 20 – 22 km diatas bumi. Sang Pilot pun diharuskan menggunakan seragam khusus yg menyerupai Astronot dan di wajibkan meminum cairan suplemen multivitamin untuk ngehadapi ancaman tekanan tubuh akibat ketinggian

Nah, U2 atau biasanya kita sebut sebagai DRAGON LADY menurut CIA diciptakan pertama kali pada tahun 1950. Dan saat itu belum banyak dunia yg tahu keberadaannya

Sayangnya, U2 walaupun piawai terbang Sangat tinggi hingga mendekati lapisan batas antara bumi dan luar angkasa dan sulit dikejar ama Jet tempur Fighter musuh (Kecuali: Pesawat RB-57F Canberra, PR9, dan Muasishchev M55) U2 sering dan rentan hancur karena ditembak rudal antarbenua. Salah satu negara yg memiliki Rudal Antarbenua adalah RUSIA, CHINA, dan CUBA. Ketiga Negara ini sering banget ngejatuhin U2 dgn Melesatkan Rudal AntarBenua-nya untuk menghantam dgn KERAS.


MODEL BARU U2 adalah U2-R / U-2S

Emang sih, walaupun U2 handal dan jika anda berpikir mengejarnya dgn Jet tempur biasa, kayaknya sih ga mungkin bisa terkejar soalnya dia tinggi banget. Iya sih dia hebat. Tapi jika anda lihat dari byk kasus dihantam oleh Rudal. AS pasti berpikir ulang agar dia ga bisa dihantam lagi ama roket nakal itu.

Butuh suatu Teknologi baru untuk bisa membuatnya lebih hebat namun tetap bisa mengintai musuh tanpa perlu takut hancur lagi. Akhirnya, untuk memecahkan masalah ini, AS membuat versi barunya menjadi Pesawat U2-R dgn ditambah Perangkat Technology baru yg dinamakan Synthetic Aperture

TENTANG U2-R DAN SYNTHETIC APERTURE
Ga ada Perubahan yg istimewa sih tentang U2-R, sama aja kayak dulunya, Cuma ditambah dgn Synthetic Aperture. Bagi anda yg belum tahu alat ini adalah sebuah perangkat radar dan sensor yg dimutakhirkan hingga bisa membaca koran walaupun dia berada diatas ketinggian 21 km


Nah, dgn alat ini sang pesawat pengintai ga perlu lagi takut ama ancaman Roket dari musuh. Sang U2-R tetap bisa mengintai wilayah musuh di zona internasional tanpa perlu masuk ke wilayah musuh.


Baca juga :

SR-71 BLACKBIRD YANG TERBARU PENEMBUS BUMI
Jika anda menonton Video Trailer yg udah aku sediain buat anda. Mungkin anda berpikir. Wah hebat banget yah. tapi eiit tunggu dulu. Tahukan anda AS juga udah merancang yg lebih mutakhir berupa SR-71 yg mampu mengelak dari Roket dan Terbang lebih tinggi hingga 32 Km.

Wah.., Keren bangetkan. Ga sampai berhenti disitu aja kok, Tahun 2014 akan ada lagi SKYLON yg dirancang bersama NASA untuk mampu terbang menembus bumi hingga pergi ke bulan. GBU