Lompat ke konten Lompat ke footer

Israel Codium : Teknologi AI asisten pembantu programmer IT/SI untuk bekerja lebih cepat, menulis bahasa code dari jutaan menuju miliaran ( 2023 )

Jika diibaratkan dengan benih tumbuhan. 

Teknologi AI atau artificial intelligence yang dianggap berkembang pesat oleh umat manusia saat artikel ini ditulis. Pada kenyataannya seperti baru saja di mulai.  

Kalau AI diibaratkan jadi pohon rambutan, AI masih bibit tanaman bayi saja yang barusan keluar dari dalam tanah. Tumbuh punya 2 daun saja, masih belum jadi pohon besar. 

Terlepas dari perkembangan pesat teknologi AI dan produk terkait turunan lainnya seperti ML atau DL.

AI telah terbukti dapat membantu programmer IT/SI untuk bekerja lebih cepat, efesien, efektif dan menyelesaikan banyak permasalahan yang dulu menjadi hambatan.

Kehadiran AI dari perusahaan openAI melalui produk ChatGPT. Memang telah memudahkan non-programmer atau bahkan dari orang orang yang bukan berasal dari jurusan IT/SI untuk belajar memahami, bahkan hingga membuat code sendiri yang ditulis sendiri oleh AI. Tinggal tanya ke AI, kode langsung dibikin dengan kecepatan tinggi oleh AI. 

Kehadiran Github dari Microsoft juga turut membantu programmer IT/SI. 

Merebaknya blueprint source code gratis di internet juga memudahkan banyak orang orang. 

Tinggal salin, tinggal copypaste. Selesai dan beres seketika sekejap mata.

Pada masa depan. Jumlah talenta ahli komputer IT/SI yang dibutuhkan bakal semakin sedikit. karena yang direkrut hanya orang orang paling pintar saja dengan keahliaan skill diatas rata rata. 

Karena mayoritas pekerjaan memusingkan selama berjam jam duduk di depan laptop dan harus berkecimpung dengan pembuatan kode kode rumit selama berbulan bulan yang bikin pusing kepala bahkan sampai bikin muntah untuk urusan coding sudah dapat dikerjakan oleh AI. 

AI dapat ditugaskan untuk bekerja menggunakan bahasa python dan javascript yang umum digunakan oleh programmer dapat dihandle oleh kecerdasan buatan. 

Israel Codium : Teknologi AI asisten pembantu programmer IT/SI untuk bekerja lebih cepat, menulis bahasa code dari jutaan menuju miliaran ( 2023 )

Tidak mudah untuk membuat code komputer agar dapat berfungsi dengan baik atau minimal mampu mengurangi bug. 

Seorang programmer dituntut pula harus ahli di bidang ilmu matematika diskrit, logika algoritma dan statistik. 

1 code yang salah dapat meruntuhkan seluruh code menjadi error. Tak peduli seberapa panjang barisan code hingga mencapai jutaan bahkan miliaran baris.

Di masa lalu, sebelum tahun 2023. Untuk menulis code program sederhana saja membutuhkan banyak tim orang orang dan pekerjaannya juga lama banget bisa sampai bertahun tahun.

Tanpa code maka benda benda barang elektronik tak dapat lahir. 

Code menjadi salah satu tulang punggung yang menggerakkan banyak produk. Mulai dari alat medis kedokteran, alat industri, smartphone, alat energi pertambangan, alat listrik, aneka macam gadget, alat pemancar telekomunikasi, satelit, mesin smart elektronik, otomotif self driving, bahkan hingga senjata militer. 

Pada tahun 2023. Tampaknya paling banyak code komputer saat ini digunakan untuk bidang pembuatan web trading finansial. Seperti saham, forex, market cryptoccurrency, blockchain dan web 0.3. 

Sistem robotika industri, otomotif self driving, internet dan jenis penciptaan alat listrik baru juga bakal meningkatkan penggunaan tool coding di masa depan.  

Kehadiran AI dapat mengubah lanskap dunia programmer menjadi lebih baik lagi. 

Kita baru saja nampak memulainya. 

Programmer di masa depani tidak lagi hanya menulis codenya sendiri, tetapi dibantu oleh AI yang melakukan blok demi blok, memperbaiki kesalahan dan menganalisis galat error barisan yang terjadi. 

Programmer kali ini bertindak menjadi penyusun integral. Menulis code ibarat mirip seperti sedang bermain game Minecraft.

AI membantu manusia atau tim perusahaan anda untuk membangun code yang tadinya cuma jutaan baris, menuju ke next level berikutnya yaitu miliaran baris code. 

Tugas tugas sederhana yang membosankan di bidang programmer sepenuhnya dikerjakan oleh AI. Lalu lanjut, manusia yang menentukan bagaimana kode kelak disusun satu per satu. Apakah ingin membuat sesuatu yang besar atau mencari tahu melalui AI untuk memotong banyak code yang memboroskan. 

Jadi dengan teknologi AI. Menjadi sarana alat pembuatan tool code, alat saran otomatis, meringkas code besar menjadi rangkuman kecil, mengembangkan barisan dari jutaan menjadi miliaran. 

Teknologi Codium asal Israel adalah alat AI pertama di dunia yang membantu permasalahan programmer dan mempercepat kinerja menjadi lebih cepat dan menulis code lebih banyak hingga miliaran code. 

Tim Codium mengatakan : 

Ya, di Codium AI kami ingin memberi solusi bagi programmer agar tidak terlalu frustasi dan menghentikan kebencian code. Sahutnya. 

Alat Codium gratis digunakan. 

Untuk teman teman yang bekerja di bidang IT/SI.

Anda dapat mendownload pada halaman tautan link berikut ini :

https://www.codium.ai/blog/codiumai-installation-instructions/

Nama : Codium

Kategori : Teknologi coding berbasis AI

Kantor pusat : Israel

Alamat : Codium.ai

Terima kasih. Semoga bermanfaat ya. GBU.