Lompat ke konten Lompat ke footer

10 Hal memikat Anak Kecil Usia 2-5 Tahun Menangis dan Mengamuk (2017)

Memiliki Anak Kecil Usia 2-5 Tahun memang dapat membuat suasana Sunyi menjadi "RAMAI". Namun Terkadang kala yg kurang mengasikkan yaitu Ketika mereka menangis

Ada Banyak Artikel di Internet yang membahas Tentang Penyebab Umum. Mengapa Anak Kecil menangis..? Seperti Karena Lapar, Sakit, Haus, Ingin di Peluk Gendong, Popok Kotor, Merasa Kepanasan, Kedinginan, dll. 

Namun di Artikel Blog Sederhana ini. Saya Rindu Berbagi Kepada Anda. Ada Hal-Hal lain yg menyebabkan mengapa Anak Kecil Menangis dan Mengamuk. 

1. Odong-odong

Odong-Odong sering tampil menjelang Sore Hari dengan Lampu Berkilauan dan Musik Gembira. 

Jika ada Anak Kecil Melihat Odong-Odong. 

Sontak, mereka bakalan menunjuk dan menggenggam Tangan Anda untuk membawa Anda menuju ke Arah Odong-Odong. Apabila dihiraukan mereka bisa mengamuk dan menagis.

2. Toko mainan

Toko Mainan menjual beragam Permainan. meliputi Boneka, Mobil-Mobilan, Pistol-Pistolan, Robot-Robotan, dll.

Hati-Hati jika membawa Anak Kecil menuju ke Supermarket atau Pasar. Apabila mereka melewati Toko Mainan. Mereka bisa mengamuk histeris.

3. Permen

Permen Warna Warni emang enak Rasanya. 

Tak Heran mengapa di Toko Alfamart dan Indomart. Menyimpan 'Benda Keramat' ini Tepat di Depan Kasir. 

Karena Pihak Toko Tahu, Jika Anak Kecil bakalan memberitahukan Permen agar Ayah dan Ibu Segera membelinya. 

4. Paman Es Krim dan Paman Pentol

Es Krim yg disimpan di Lemari Pendingin dan Pentol yg disimpan di Rak Toko. Tak memberikan Dampak Signifikan Kepada Anak Kecil.

Tetapi Bisa Berubah 360 Derajat. Apabila Es Krim dan Pentol di Bawa oleh Paman yang menggunakan Sepeda Dorong yg dihiasi Musik dan Bunyi-Bunyian Tot Tot Tot. 

Terkadang. Anak Kecil menunggu di Rumah untuk mendengar Paman Es Krim dan Pentol melewati rumahnya. Dengan Sigap, Mereka bakalan berlari kencang memanggilnya. 

5. Pesta Kembang Api

Tiap Tahun Baru, Seluruh Dunia merayakan Pesta Kembang Api. Semua Orang Senang. Begitu juga dengan Anak Kecil. 

Melihat Warna Warni Menghiasai Langit Malam. Tak Lupa, Anak Kecil Turut Ikut Tertawa dan Bersenang-senang. 

6. Game Elektronik

Kebanyakan orang dari Usia Kecil - Dewasa. Suka banget terhadap Permainan Game Multimedia karena dapat membuat Kepuasaan Batin. Terkadang waktu yg dihabiskan bisa sampai berjam-jam. 

7]. Balon Helium

Balon Helium berbeda dengan Balon Biasa. Karena Bisa Terbang. Terkadang Bentuknya bermacam-macam. Ada yg diolah seperti Wajah Dora, Wajah Upin-Ipin, Wajah Supermen, dll. 

Apabila Anak Kecil di Belikan Balon Helium. Mereka Senang Banget dan Merasa Bahagia Bisa Bermain dengan Balon Helium.

8. Bermain Fisik bersama Keluarga

Walaupun saat ini Era Gadget dan banyak Permainan Game berbasis online. 

Anak Kecil diketahui tetap suka bermain mainan Fisik bersama keluarga tercinta. seperti bermain sepak bola, renang, basket, lari, lompat-lompatan, dll.

9]. Kepergiaan Ayah dan Ibu

Anak Kecil, umumnya Lengket Kepada Sosok Seorang Ibu. Apabila Ibu-nya Pergi. Dia bakalan menangis dengan Kencang, Marah dan Mengamuk. Karena dia juga pengen ikut Jalan-Jalan. 

Berbeda Kasus dengan Kepergiaan Sosok Ayah. 

Anak Kecil, biasanya jarang menangisi Ayahnya apabila Sang Ayah Pergi ke Kantor atau ke Tempat Kerja. Tetapi ada Sesuatu hal yg berbeda antara Kharisma Ayah dan Ibu.

Anak Kecil baru menangisi Kepergiaan Ayahnya apabila merasa Ketakutan. 

Anak Kecil Pada Usia 2-5 Tahun. Ternyata Telah Tahu Tentang Sosok HANTU yg Bersembunyi di Kegelapan malam. Apabila di Malam Hari, Pukul 11 Malam yg Pekat. Ayah Pergi dan Belum Pulang juga. 

Walaupun disamping sang Anak ada seorang Ibu. Si Anak Tetap akan Menangis dengan Kencang, Berteriak, dan meminta mohon ayahnya segera Pulang. Karena Sosok Ayah membuatnya Lebih Aman dalam menghadapi Ketakutan. 

10. Upin Ipin

Upin & Ipin merupakan Film Kartun Terlaris di Indonesia. 

Walaupun ada Banyak Film Kartun atau Film Kemos yg Beredar di Media Televisi. 

Hanya ada Beberapa Jenis Film saja yg dapat membuat Anak Kecil Menangis apabila mereka ngga menonton Film ini atau jika Film Tersebut telah habis masa tayangnya.  

Anak Kecil Usia 2-5 Tahun Gemar banget menonton Upin-Ipin. 

Artikel Lainnya :

Youtube : Upin dan Ipin

Terima Kasih. Semoga bermanfaat ya. GBU